RESEP AGAR AGAR SANTAN GULA MERAH ENAK DAN PRAKTIS
![]() |
Resep Agar Agar Gula Merah |
- Untuk 1 loyang
- Lama pengerjaan 1 jam
- 2 bks - Agar Agar satelit putih
- 1500 ml - Santan (dari 1 Butir kelapa)
- 350 gr - Gula pasir
- 200 gr- Gula merah
- 2 lbr - Daun pandan
- 1 sdt - Garam
- 1 sdt - Vanili bubuk
CARA MEMBUAT AGAR AGAR SANTAN GULA MERAH
LANGKAH 1
LANGKAH 2
LANGKAH 3
Campurkan semua bahan Agar Agar, gula pasir, gula merah, daun pandan, garam vanili ke dalam wajan.
LANGKAH 2
Tambahkan santan kelapa masak sampai mendidih, Angkat dan masukkan ke loyang, tunggu dingin, lalu masukkan ke dalam kulkas.
LANGKAH 3
Agar Agar santan gula merah siap dinikmati selagi dingin.
~~Selamat Mencoba~~
Posting Komentar untuk "RESEP AGAR AGAR SANTAN GULA MERAH ENAK DAN PRAKTIS"